Tips Agar HP Android Anda Tidak Cepat Panas Saat Internetan

Anda pasti pernah mengalami hp android anda cepat panas waktu sedang di pakai untuk internetan. Karena kejadian tersebut anda pasti memikirkan kalau hp android anda sudah mengalami kerusakan. Padahal kejadian seperti ini adalah kejadian yang wajar-wajar saja.
Biasanya hp android yang cepat panas di akibatkan oleh spesifikasi atau kualitas android tersebut jelek. Tetapi hp android yang sudah memiliki nama seperti samsung s5 atau s6 pun akan cepat panas kalau pemakaian yang terlalu lama saat internetan.


Penyebab panasnya hp android berasal dari baterai ponsel tersebut

Penyebab panasnya hp android berasal dari baterai ponsel tersebut, Di karenakan pemakaian yang berlebihan. Kejadian ini biasanya di abaikan oleh pemilik hp android dan mengakibatkan ponsel android tersebut cepat panas dan baterai pun akan cepat habis. Kalau baterai anda terkuras dengan cepat dan hp android sangat cepat panas biasanya di karenakan baterai hp android anda sudah rusak.

Penjelasan tentang hp android cepat panas sudah banyak yang menjabarkannya di mesin pencari. Tapi saya akan berbagi tips untuk anda agar hp android ada tidak cepat panas wakti di pakai untuk internetan. Karena tadi saya bilang sudah banyak yang menjelaskannya di mesin penjacari saja akan menjelaskan dengan kata-kata saya sendiri tentang bagai mana agar hp android tidak cepat panas.

Selain baterai yang menghasilkan panas pada hp android ada juga hal lainnya yang mengakibatkan hp android cepat panas. Yaitu di sebab kan oleh cpu, ram, da perangkat keras lainnya. Inilah akibat spesifikasi hp android yang rendah cenderung lebih cepat panas. Tetapi saya mempunyai beberapa tips agar hp android tidak cepat panas langsung saja anda simak sebagai berikut.


Tips Supaya HP Android Tidak Cepat Panas


1. Hindari Pemakaian Pada Suasana Panas


Agar hp android anda tidak cepat panas silakan anda hindari pemakaian di suasana yang besuhu panas. Dan sebaiknya anda membatasi pemakaian atau pemakaian pengguna ponsel anda. Karena kalau kita menggunakan hp android waktu cuaca panas menjadi salah satu faktor penyebab utama hp android anda cepat panas.


2. Jangan Gunakan Hp Android Waktu Di Charger


Tidak sedikit pengguna android yang menggunakan waktu hp android tersebut sedang di charger. Biasanya yang di lakukan waktu android sedang pengisian baterai dengan aktivitas melihat vidio dan bermain game. Kejadian ini mengakibatkan baterai hp android anda cepat boros dan cepat panas di karenakan baterai ponsel anda akan kelebihan energi.


3. Hindari Pemakaian Yang Berlebihan


Pemakaian hp android yang berlebihan akan mengakibatkan hp android anda cepat panas. Ini lah salah satu faktor yang membuat ponsel anda cepat panas. Karena itu silakan anda gunakan hp android anda seperlunya saya.


4. Matikan Aplikasi Yang Berjalan Tapi Tidak Di Gunakan


Waktu kita selesai menggunakan aplikasi di android seharusnya kita mastikan aplikasi tesebut. Karena banyak orang yang tidak mengetahui kalau kita sehabis memakai aplikasi, aplikasi tersebut masih berjalan. Inilah salah satu faktor penyebab hp android cepat panas. Untuk mengecek aplikasi yang sedang berjalan bisa anda lihat melalui task manager bawaan android. Silakan anda hentikan aplikasi yang sudah tidak terpakai lagi agar hp android anda lebih sejuk.


5. Hindari Overclock Ponsel


Anda pasti bertanya-tanya apa itu overclock ponsel?, Overclock pensel adalah salah satu cara mempercepat kinerja android lebih dari setandar. Hal ini sangat mempercepat panasnya suatu android karena ini akan menggunakan lebih banyak daya baterai. Karena itu anda jangan sekali-kali menggunakan cara yang satu ini.


Peringatan


Silakan lakukan hal-hal di atas agar android anda tidak cepat panas dan cepat rusak. Dan sudah banyak kejadian yang tidak diingnkan baru-baru ini seperti banyaknya hp andorid yang meledak di karenakan ponsel tersebut panas. Meskipun saya tidak melihatnya dengan langsung kejadian hp yang meledak ini sebaiknya anda harus berhati-hati.

BACA JUGA : Mengenal Apa Itu Teknologi Signal Max Dari Samsung

Mungkin cuma ini yang hanya bisa berikan untuk kalian dan mohon maaf kalau ada tutur kata yang tidak menyenang kan. Terima kasih atas kunjungan anda silakan berkomentar kalau ada masalah di artikel ini.

3 Responses to "Tips Agar HP Android Anda Tidak Cepat Panas Saat Internetan"

  1. Sering overclock mungkin harus dikurangi ya

    ReplyDelete
  2. Selama ini saya sering menggunakan HP Android saya untuk internetan sambil di charger, dan hal ini sepertinya memang harus mulai dikurangi agar HP tidak cepat panas dan rusak.

    Terima kasih banyak infonya, sangat bermanfaat!
    Salam sukses selalu dari AloTekno.com

    ReplyDelete